Senin, November 25, 2024

Ini Lima Fraksi DPRD Kota Baubau

Untuk mengoptimalkan pelaksanaan fungsi, tugas dan wewenang DPRD, serta hak dan kewajiban anggota DPRD, dibentuk fraksi sebagai wadah berhimpun anggota DPRD.

Setiap anggota DPRD menjadi anggota salah satu fraksi. Setiap fraksi di DPRD adapun jumlah fraksi beranggotakan paling sedikit sama dengan jumlah komisi di DPRD. Untuk Kota Baubau, jumlah fraksi di DPRD Kota Baubau sebanyak lima Fraksi

Fraksi mempunyai sekretariat. Sekretariat DPRD menyediakan sarana, anggaran, dan tenaga ahli guna kelancaran pelaksanaan tugas fraksi sesuai dengan kebutuhan dan dengan memperhatikan kemampuan APBD. Pimpinan Fraksi terdiri atas dari Ketua, Wakil Ketua dan Sekretaris.

Fraksi mempunyai tugas :

Menyalurkan dan memperjuangkan aspirasi anggota masing-masing fraksinya;
Menentukan dan mengatur segala sesuatu yang menyangkut urusan fraksi;
Meningkatkan kualitas, kemampuan, efisiensi dan efektifitas kerja para Anggota;
Memberikan pertimbangan kepada pimpinan DPRD mengenai hal-hal yang dianggap perlu

Berikut Daftar Fraksi DPRD Kota Baubau Priode 2014-2019

[embeddoc url=”https://satulis.com/wp-content/uploads/2018/11/FRAKSI-PARTAI.pdf” download=”all”]

Baca Juga :  Berdayakan UMKM, Fajar Ishak Dorong Promosi Produk Unggulan Daerah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

IKLAN

Latest Articles